ILMU MEMPERMUDAH KEHIDUPAN
Jika ilmu adalah wacana yang memudahkan hidup anda, karena ilmu adalah pengetahuan yang menjadi sarana untuk apa dan bagaimana anda berlaku dalam mengarungi perjalanan hidup. kenapa tidak anda cari ilmu yang memudahkan dan sesuai harapan dan tujuan hidup anda.
semisal ilmu kesadaran diri adalah dasar dari sebuah keilmuan yang mengajarkan pengenalan diri, mumudahkan anda untuk berlaku bagaimana menjaga diri, membela diri, dan membawa diri. agar tidak dikata "anda tidak tahu diri".
Rengungkan apa yang ingin anda cari?
apa tujuan dalam hidup anda?
cari dan dapatkan sarana dan prasarana untuk mencapai tujuan anda!
sadari anda telah memiliki segalanya karena Tuhan telah menciptakan anda dengan semua sarananya.
andapun bisa membuat keajaiban dalam hidup anda.
Semisal juga ilmu tentang pusaka, memudahkan ada dalam meilih pusaka, baik dapur dan pamornya.
diyakini bahwa pamor pusaka adalah do'a yang tertuang di sebilah pusaka bukan hanya sekedar pemanis dan memperindah saja. konon dahulu terciptanya simbol atau kode-kode tertentu merupakan sarana komunikasi dengan sesama ataupun dengan sang Pencipta.
maka pantaslah sebuah pamor memiliki filosofi tertentu atau simbul pengharapan sang empu yang dituangkan dalam sebilah pusaka. semisal Pamor whos wutah di artikan simbul pengharapan terhadap kemakmuran atau kerejekian, pamor Junjung darajat diartikan simbul pengharapan terhadap status/ derajat atau kepangkatan, kekuasaan, dan sebagainya. dan masih banyak pamor pomor keris atau pusaka yang masih menjadi miteri seperti pamor pamor tiban yang membentuk sesuatu. yang masih perlu di ungkap.
ILMU SPIRITUAL adalah ilmu yang sering dikaitkan dengan kebatinan karena lebih banyak mengulas hal-hal yang bersifat batiniyah. dan anehnya ilmu kebatinan ini sering dikaitkan dengan hal - hal yang bersifat ghaib, seperti jin, setan / hantu dsb.
yang sebenarnya ilmu kebatinan merupakan ilmu / wawasan yang mengajarkan ketentraman dan kebahagiaan, ketenangan dan laku untuk sesama "hablum minannas" dan laku terhadap Sang maha Pencipta "Habluminallah" dimana manusia tidak dapat lepas dari keduanya.
dengan belajar ilmu spiritual ini bertujuan memudahkan kehidupan, lebih mematangkan jiwa dalam menghadapi keadaan, baik atau buruk yang dihadapinya.
tentunya lebih mendewasakan diri dan bukan malah menjerumuskan pada keyakinan-keyakinan yang salah dan terjebak pada laku-laku negatif dalam istilahnya sesat dan menyesatkan.
Banyak hal yang mesti dipelajari semugo sedikit ulasan ini dalam membuka dan menambah wawasan kida dalam meminilai ilmu kebatinan atau spiritual ataupun tentang pusaka tosan aji.
semoga kita lebih dewasa dan bijaksana.
salam budaya, salam tosan aji pusaka.
Related Produk
Kami Sebagai Toko Online Yang Menjual Berbagai Jenis Pusaka-Keris-dan Pusaka-pusaka bertuah lainnya Akan Selalu Memberikan Pelayanan Yang Terbaik Untuk Anda